Maksud dan Tujuan : Memberikan bantuan kepada mahasiswa yang mengalami musibah maupun yang kesulitan membayar UKT dan Mengumpulkan dana dari seluruh mahasiswa yang kemudian akan diberikan kepada pihak yang bersangkutan
Waktu Kegiatan : Setiap satu bulan sekali
Sasaran Kegiatan : Seluruh Mahasiswa Oseanografi